Jumat, 25 Oktober 2013

PERFORMANCE EVALUATION

Performance Evaluation (PE)
Bentuk penilain pribadi yang terdiri:
- Penilaian kolektif (BSC)
- Penilaian pencapaian individu (Job Assignment)
- Penilaian disiplin (faktor pengurang)


Sedangkan bentuk penilaian Kolektif/Departemen/Divisi terdiri dari:

- Penilaian Target Corporate
- Penilaian target Departemen/Divisi yang terdiri dari:
   - Penilaian Finance
   - Penilaian Customer
   - Penilaian Learning Growth
   - Penilaian Internal Process




Tidak ada komentar:

Posting Komentar